Biotank adalah sebuah sistem penampungan dan pengolahan limbah toilet yang dibuat dengan bahan fiberglass, septic tank ini disebut dengan bio septic tank karena menggunakan teknologi bioball sebagai sistem pengolahan limbahnya.
Jika mengacu kepada wikipedia septic tank adalah suatu kolam atau bak yang bersekat-sekat dan terbagi dalam beberapa ruang. Biasanya disimpan di bawah tanah. Tangki septik merupakan tempat pembuangan kotoran toilet yang kedap air sehingga tidak terjadi pencemaran tanah.
Septic tank biotech berguna untuk menampung kotoran, tinja, dan sebagainya, lalu diproses dengan media bioball sehingga limbah tersebut menjadi limbah yang aman dibuang dan tentunya ramah lingkungan.
Berbagai Jenis Dan Ukuran Septic Tank Biotech
Bandung fiberglass membuat berbagai macam septic tank biofil dengan berbagai model dan ukuran. Variasi produk fiberglass tersebut dimaksudkan agar konsumin bisa memilih bio tank sesuai dengan keperluan penggunaannya. Karena ada bio septic tank ukuran besar untuk kebutuhan industri.
Ada juga ukuran biotank mulai dari yang terkecil 500 liter sampai ukuran bio septic tank 2000 liter yang bisa anda pilih untuk digunakan dan memenuhi kebutuhan sanitasi skala rumahan.
Ukuran Tangki Septic Fiber Skala Rumahan
Seperti yang sudah dijelaskan diatas, bahwa ukuran terkecil dari bio septic tank ini adalah 500 liter. Ukuran tersebut bisa menampung kotoran atau digunakan oleh dua orang. Septic tank biotech ini dibuat dengan bentuk meninggi dengan diameter 100 cm dan tinggi 100 cm.
Produk bio septic tank fiberglass yang paling banyak digunakan diskala perumahan adalah biotank 1000 liter. Septic tank bio tersebut dapat digunakan oleh 6 orang. Septic tank biofill ini dibuat dengan desain vertikal dengan ukuran lingkar diameter 120 cm dan tingginya 110 cm.
Septic Tank Biotech Untuk Skala Industri
Septictank yang biasa digunakan untuk kebutuhan industri tentunya lebih besar ukurannya dari pada bio septic tank untuk rumahan. Untuk kebutuhan industri biasanya menggunakan ukuran biotank mulai dari 5000 liter ke atas.
Tidak seperti biotank rumahan yang produknya selalu ready stock, septic tank Untuk kebutuhan industri harus melalui proses pemesanan terlebih dahulu. Karena memang ukurannya yang besar.
Septic tank biofil ini diproduksi dengan bentuk memanjang, karena untuk lebih mudah dalam membuat galian yang tidak terlalu dalam sebagai tempat penyimpanannya. Denganteknologi terbarunya, tentu bio tank ini memiliki banyak keunggulan.
BACA JUGA : Daftar Harga Biotank
Cara Kerja Septic Tank Biofil Mengolah Limbah
Saat ini mulai banyak sekali masyarakat yang mulai menggunakan septik tank ini. Karena septic tank ini menggunakan teknologi modern sehingga lebih efektif dan lebih praktis untuk digunakan.
Tujuan utama dari adanya produk biotank ini adalah agar kotoran yang berasal dari toilet dapat diolah dengan baik sehingga ketika dibuang ke saluran pembuangan tidak akan beresiko mencemari lingkungan. Berikut adalah cara kerja tangki septic bio dalam mengolah limbah :
- Fase Penguraian
Setelah kotoran toilet masuk ke dalam bio septic, maka limbah padat dan limbah cair akan dilakukan pemisahan. Setelah itu limbah padat akan mengendap dan limbah cari akan dialirkan kesaluran berikutnya. - Fase Penyaringan
Setelah itu air libah yang telai diurai akan dilakukan proses penyaringan dengan menggunakan media honeycomb agar zat-zat yang berbahaya dapat direduksi di filter tersebut. - Penjernihan
Ini adalah tahap terakhir dalam pengolahan limbah toilet. Di tahap ini air limbah akan diproses menggunakan tablet disinfektant, sehingga air limbah tersebut akan berkurang baunya dan akan lebih jernih.
Standar Kedalaman Septik Tank Yang Ideal
Ini adalah penjelasan juga mengenai cara pemasangan bio septic tank yang ideal. Apabila saat ini di rumah anda terdapat 4 orang penghuni, maka anda dapat menggunakan septic tank biotech 500 liter. lalu berapa kedalaman septic tank yang idela untuk 4 orang ?
Biotank 500 liter mempunyai ukuran diamater 90 cm dengan tinggi 100 cm. Kedalaman galian untuk penempatan tangki septik terbebut bisa mengikuti dimensinya. dengan memberi sedikut ruang kosong agar mudah ketika dimasukan.
Cara Pemasangan Septik Tank Bio Filter Yang Benar
Salah satu kelebihan dari septic tank biofil ini adalah mudah dalam pemasangannya. Anda hanya ckup menyimpakan tempat penyimpanannya berupa galian yang ukurannya sesuai dengan septic tank tersebut. Berikut adalah standar pemasangan septic tank :
- Siapkan Area penyimpanan
Sebaiknya tempat penyimpanan biotank ini harus jauh dari sumber air bersih. Untuk itu area kosong seperti halaman belakang atau garasi dapat dimanfaatkan sebagai tempat penyimpanan. - Buat Galian
Ukuran galilan ini harus sesuai dengan ukuran septic tank yang anda beli. Yang perlu diperhatikan juga adalah lubang tersebut harus lebih besar sedikit agar septic tank mudah untuk dimasukan. - Masukan Tangki biofilter
Masukan tangki septic kedalam galian yang sudah disiapkan denagn perlahan dan hati-hati. Lalu posisikan pipa intlet sejajar dengan pipa buang dari toilet dan pipa outlet ke saluran buang berikutnya. - Masukan Bakteri dan Tablet Disinfektant
Isi biotank dengan air melalui lubang toilet, setelah itu masukan bubuk bakteri dari lubang yang sama juga lalu siram dengan air agar bubuk tersebut hanyut kedalam biotank. Setelah itu masukan tablet disinfektan melalui lubang pipa yang ada pada bio septic tank. - Tutup Galian
Setelah tahan diatas dilewati, selanjutnya adalah menutup galian dengan permukaan yang kuat, yang bisa menahan tekanan dari atas. Sehingga tidak akan merusak bio septic tank.
BACA JUGA : Menghitung Kedalaman Septic Tank Yang Ideal
Keuntungan Menggunakan Septic Tank Biofill
Biotank septic tank adalah tangki penampungan yang dapat mengolah limbah WC, sehingga limbah tersebut tidak akan beresiko tinggi mencemari lingkungan. Tidak seperti tangki konvensional yang hanya sebagai tempat penampungan kotoran saja.
- Penguraian Limbah yang baik
Dengan menggunakan teknologi bioball, limbah padat akan mengendap dan melebur, lalu dibuang dengan cairan yang sudah melalui proses disinfektan sehingga akan berkuran baunya dan lebih jernih. - Mudah dipasang
Jika septic tank konvensional harus dibangun terlebih dahulu, biotank ini dapat langsung anda pasangan dengan menyesuaikan ukurannya dengan jumlah penghuni di rumah anda. - Anti Rembes & Anti Karat
Tangki ini menggunakan bahan fiberglass yang tebal, jadi kecil kemungkinan akan terjadi rembesan. Sebelum produk ini dikirim ke pelanggan tentunya sudah melalui proses QC yang baik. - Anti Sedot WC
Septic tank ini tidak memerlukan perawatan seperti septic tank konvensional, yang harus dilakukan penyedotan berkala. Septic tank bio tidak membutuhkan hal tersebut, sehingga anda hanya perlu melakukan penambahan bakteri atau tablet disinfektant. - Ramah Lingkungan
Septic tank modern ini memang dirancang sebagai solusi akan masalah pencemaran lingkungan yang diakibatkan oleh air limbah WC yang tidak melalui proses penguraiaan terlebih dahulu.
Harga Tangki Biofilter 500 liter
Seperti yang sudah diinformasikan di atas bahwa kapasitas 500 liter adalah ukuran biofil yang terkecil. Tangki septic ini dibuatu dengan bahan fiberglass sehingga tidak akan terjadi korosi.
Harga biotank 500 liter dijual dengan bandrol Rp. 1.500.000 harga tersebut sudah termasuk oengkos pengiriman untuk pembeli yang berada di wilayah Bandung dan sekitarnya.
Untuk luar wilayah Bandung tentunya biaya kirim akan dibebankan kepada pembeli sesuai dengan ongkos yang berlaku. Kami berikan Garansi kebocoran selama 6 bulan untuk tangki septic fiber ini.
Bio Septic 1000 liter
Tangki septic tank paling banyak digunakan di perumahan-perumahan adalah biotank 1000 liter. Tangki septic ukuran ini menjadi produk yang sangat kami rekomendasikan selain bio septic 800 liter atau yang berukuran 500 liter.
Tangki septic tank ini memiliki dimensi 120 cm diameter dengan 110 cm tingginya. Kedalaman bio septic tank yang ideal untuk kapasitas 1000 liter ini adalah tentu menyesuaikan dengan dimensinya dan jangan lupa untuk memberi ruang kosong.
Septic tank ukuran 1000 liter dijual dengan harga Rp. 2.500.000. Harga tersebut sudah termasuk biaya pengiriman sampai ke tempat untuk pembeli di daerah Bandung dan sekitarnya. Apabila anda berada diluar wilayah tersebut, tentunya ada penyesuaian harga.